Selasa, 06 September 2016

Bahaya penggunaan NAPZA


Semua jenis obat dan zat dapat membahayakan tubuh bila digunakan tidak sesuai dengan aturan pemakaiannya. Efek obat akan sangat tergantung pada berbagai faktor yang saling berinteraksi. Seberapa besar efeknya bagi tubuh tergantung pada jenis obat yang digunakan, berapa banyak dan sering digunakan, 

selengkapnya bisa dilihat di  ===>>> Bahaya Napza

Tanda dan gejala ketergantungan obat (NAPZA)



Tanda-tanda umum untuk mengenali apakah anak sudah mulai terlibat dalam penyalahgunaan NAPZA:
1.        Perubahan Fisik
1.    Badan kurus
2.      Tampak mengantuk
3.      Mata merah, cekung
4.      Bekas suntikan/goresan di lengan /kaki


2.        Perubahan Perilaku
1.      Emosi labil
2.      Takut sinar/air
3.      Menyendiri
4.      Bohong/mencuri.
5.      Menjual barang
6.      Pergi tanpa pamit
7.      Halusinasi
8.      Paranoid

NAPZA

A.      Pengertian
NAPZA merupakan singkatan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya yang bekerja pada pusat penghayatan kenikmatan otak sebagaimana kenikmatan sensasi, makan, dan stimulasi seksual. Karena itu bagi yang sudah menghayatinya selalu muncul dorongan kuat untuk menggunakan napza guna memperoleh kenikmatan lahir batin atau eforia. Semakin kuat napza mempengaruhan pusat-pusat penghayatan maka semakin kuat pula potensi ketergantungan yang akan ditimbulkan.
 NAPZA adalah singkatan dari Narkotika, Alkohol, Psikotropika, dan Zat Adiktif lainnya. Kata lain yang sering dipakai adalah Narkoba (Narkotika, Psikotropika dan Bahan-bahan berbahaya lainnya)
NARKOTIKA: zat-zat alamiah maupun buatan (sintetik) dari bahan candu/kokaina atau turunannya dan padanannya – digunakan secara medis atau disalahgunakan yang mempunyai efek psikoaktif.
ALKOHOL : zat aktif dalam berbagai minuman keras, mengandung etanol yang berfungsi menekan syaraf pusat
PSIKOTROPIKA: adalah zat-zat dalam berbagai bentuk pil dan obat yang mempengaruhi kesadaran karena sasaran obat tersebut adalah pusat-pusat tertentu di sistem syaraf pusat (otak dan sumsum tulang belakang). Psikotropik meliputi : Ecxtacy, shabu-shabu, LSD, obat penenang/ tidur, obat anti depresi dan anti psikosis.
ZAT ADIKTIF lainnya yaitu zat-zat yang mengakibatkan ketergantungan (aseton, thinner cat, lem). Zat-zat tersebut sangat berbahaya karena bisa mematikan sel-sel otak. Zat adiktif juga termasuk nikotin (tembakau) dan kafein (kopi).
NAPZA adalah zat-zat kimiawi yang dimasukkan ke dalam tubuh manusia, baik secara oral (melalui mulut), dihirup (melalui hidung) maupun intravena (melalui jarum suntik) sehingga dapat mengubah pikiran, suasana hati atau perasaan, dan perilaku seseorang. Penggunaan NAPZA berlanjut akan mengakibatkan ketergantungan secara fisik dan/ atau psikologis serta kerusakan pada sistem syaraf dan organ-organ otonom. NAPZA terdiri atas bahan-bahan yang bersifat alamiah (natural) maupun yang sintetik (buatan). Bahan alamiah terdiri atas tumbuhan dan tanaman, sedangkan yang buatan berasal dari bahan-bahan kimiawi

Minggu, 03 April 2016

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) BIOLOGI REPRODUKSI



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Program Studi                                   : DIII Kebidanan
Mata Kuliah                                      : Biologi Reproduksi
Kode Mata Kuliah                            : Bd.2/203/3
Semester                                             : 2
SKS                                                    : 3
Dosen Pengampu                              : Dwi Yuliani Adnan S.Tr.Keb., M.Keb
Deskripsi Mata Kuliah                     :
Mata kuliah ini membahas tentang biologi reproduksi yang meliputi : struktur sel dan fungsinya, anatomi dan fisiologi, embriologi, endokrinologi, immunologi, genetik dan bioteknologi dalam reproduksi yang menekankan pada integrasi ilmu dan praktik kebidanan. Kegiatan belajar mengajar dilaksanakan dengan pendekatan kompetensi dasar dan menggunakan metode ceramah, diskusi, penugasan dan praktik laboratorium.
Capaian pembelajaran MK             :
1.        Sikap
-          Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
-          Memiliki moral, etika dan kepribadian yang baik didalam menyelesaikan tugasnya
-          Berperan sebagi warga negara yang bangga dan cinta tanah air serta mendukung perdamaian dunia
-          Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial dan kepedulian yang tinggi terhadap masyarakat dan lingkungannya
-          Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, kepercayaan, dan agama serta pendapat/temuan orisinal orang lain.
-          Menjunjung tinggi penegakkan hukum serta memiliki semangat untuk mendahulukan kepentingan bangsa serta masyarakat luas.
2.        Keterampilan Umum
-          Mampu menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dan menganalisis data dengan beragam metode yang sesuai, baik yang belum maupun yang sudah baku;
-          Mampu menunjukkan kinerja bermutu dan terukur;
-          Mampu memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan bidang keahlian terapannya, didasarkan pada pemikiran logis, inovatif, dan bertanggung jawab atas hasilnya secara mandiri.
-          Mampu menyusun laporan hasil dan proses kerja secara akurat dan sahih, serta mengomunikasikannya secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkan;
-          Mampu bekerja sama, berkomunikasi, dan berinovatif dalam pekerjaannya.
-          Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya;
-          Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggungjawabnya, dan mengelola pengembangan kompetensi kerja secara mandiri;
-          Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi;
3.      Keterampilan Khusus
-          Mahasiswamampu menguasai fisiologi kehamilan
-          Mahasiswamampu mmenguasai perubahan alat eksternal dan internal
-          Mahasiswamampu menguasai perubahan pada payudara
-          Mahasiswamampu menguasai definisi fisiologis persalinan
-          Mahasiswamampu menguasai sebab-sebab mulainya persalinan
-          Mahasiswamampu menguasai persalinan normal
-          Mahasiswamampu menguasai mekanisme persalinan normal
-          Mahasiswamampu menguasai fisiologis nifas
-          Mahasiswamampu menguasai puerperium normal dan penanganannya
-          Mahasiswamampu menguasai Perubahan pada masa nifas
4.      Pengetahuan
-          Mahasiswamampu menguasai fisiologi kehamilan
-          Mahasiswamampu mmenguasai perubahan alat eksternal dan internal
-          Mahasiswamampu menguasai perubahan pada payudara
-          Mahasiswamampu menguasai definisi fisiologis persalinan
-          Mahasiswamampu menguasai sebab-sebab mulainya persalinan
-          Mahasiswamampu menguasai persalinan normal
-          Mahasiswamampu menguasai mekanisme persalinan normal
-          Mahasiswamampu menguasai fisiologis nifas
-          Mahasiswamampu menguasai puerperium normal dan penanganannya
-          Mahasiswamampu menguasai Perubahan pada masa nifas
Mgg ke
Kemampuan akhir yang diharapkan
Bahan kajian
Bentuk pembelajaran
Alokasi waktu
Instrumen penilaian
Kriteria penilaian
Kegiatan pembelajaran
media
Bobot nilai
9-10
Menjelaskan Fisiologis Kehamilan, Persalinan dan Nifas
Fisiologis Kehamilan, Persalinan dan Nifas
a.       Fisiologi Kehamilan
a)   Alat eksternal dan internal
b)   Payudara
b.      Fisiologi Persalinan
a)   Definisi fisiologi persalinan
b)   Sebab-sebab mulainya persalinan
c)   Persalinan normal
d)  Mekanisme persalinan
c.       Fisiologis nifas
a)   puerperineum normal dan penaganannya
b)   perubahan pada masa nifas
a.       Pembelajarandilakukandenganceramah
b.        Tanya jawab
c.         Pembuatan makalah Diskusi dan presentasi
T: 3 X 50
PS:3X 100
TM:3X160
SOP yang berisi penialaian penulisan laporan (sistematika penulisan, ketepatan isi) penguasaan materi (kemampuan mempertahankan pendapat, kemampuan menjawab pertanyaan), dan penilaian dalam penyampaian materi (power point, kejelasan dalam penyampaian).
Perhatian, minat, sikap, keterampilan, dan penguasaan materi, laporan, cara penyampaian materi presentasi
-          Pendahuluan
Apersepsi,
Dosen menyampaiakan materi yang akan diberikan
1.      Menginformasikan kompetesi yang ingin dicapai, agar mahasiswa menetahui materi yang harus dikuasai setelah selesai pembelajaran
-          Inti
1.      Menjelaskan tentang :
a.       Fisiologi Kehamilan
a)      Alat eksternal dan internal
b)      Payudara
b.      Fisiologi Persalinan
a)      Definisi fisiologi persalinan
b)      Sebab-sebab mulainya persalinan
c)      Persalinan normal
d)     Mekanisme persalinan
c.       Fisiologis nifas
a)      puerperineum normal dan penaganannya
b)      perubahan pada masa nifas
Memberi penugasan pembuatan Makalahberkelompok dibagi menjadi 3 kelompok dengan tema  yang berbeda diantaranya : Fisiologis Kehamilan, persalinan, nifas dan selanjutnya akan dipersentasikan dipertemuan berikutnya.

-          PENUTUP
a.       Bersama peserta didik merangkum materi yang telah dipaparkan
b.      Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya dan memberikan jawaban/ penjelasan yang relevan
c.       Menyampaikan materi rencana kuliah selanjutnya
d.      Mengevaluasi keberhasilan
e.       Mengakhiri kegiatan perkuliahan.
f.       Penugasan

LCD, Laptop, Power Point berisi slide mater mata kuliah, buku dan handout tentang materi
20%


Referensi
Buku Utama
PrawirohardjoSarwono. 2003. BukuAcuanPelayananKesehatan Maternal.YayasanBinaPustaka.:Jakarta.
Beckett, BS (1986) Biologi A, Modern, Introduction GSUE Edition, London Oxford University Press
 Guyton, AC (1983), Fisiologi Kedokteran (bagian 2) Edisi 5, Penerbit : EGC
Jane Coad (2001) Anatomy and Physilogy , Mobsy
Buku Anjuran
Sadler, TW (1987) Embriologi Kedokteran Longman, Ed07 (terjem) EGC
Gardner, EJ (1975) Principles of Genetics, Fifts ed, Canada, Jhon Wiley & Sons Lnc.
 Moeloek, N (1984), Standarisasi Analisa Semen Manusia Jakarta. Perkumpulan Kontrasepsi Mantap Indonesia (PKMI)
Thomson J.S & Thomson, MW(1975), Genetics in Medicine, second ed, Philadelphia W.B. Sannders Company.